close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

Exclusive Content:

Polres Bogor Gelar Patroli KRYD Gabungan Stakeholder Terkait Cipta Konsisi Jaga Keamanan Wilayah Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Polres Bogor melaksanakan Patroli Gabungan...

Kelurahan Babakan Pasar RW 09 Gelar Kerja Bakti dan Berbagai Kegiatan Sosial

Kota Bogor | Mata Pena News - Warga Kampung...

Polsek Cileungsi Cepat Lakukan Tindakan Kepolisian Ungkap Kasus Pencurian Motor dalam Operasi Jaran Lodaya 2024

Cileungsi | Mata Pena News Unit Reskrim Polsek Cileungsi berhasil menangkap seorang tersangka kasus pencurian sepeda motor (curanmor) dalam rangka Operasi Jaran Lodaya 2024. Penangkapan ini dilakukan  di parkiran RS Hermina Cileungsi.pada Senin, (20 /5 2024) sekitar pukul 17.00 WIB

Kapolsek Cileungsi, Kompol Wahyu Maduransyah Putra, S.T., S.I.K., M.H., melaporkan bahwa tersangka, Sdr S (41), warga Kp. Rawahingkik, Desa Cileungsi, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, berhasil ditangkap setelah melalui serangkaian penyelidikan.

Kejadian pencurian ini bermula dari laporan dua korban, yaitu Sdr Daryanto (48) dan Sdr Raihan Ahmad (18), yang kehilangan sepeda motor mereka di lokasi yang berbeda di wilayah Cileungsi.

Baca juga:  Piket Reskrim dan Piket Binmas Polsek Parung  Mengamankan Diduga Pelaku Pencurian Kotak Amal Mushola

Daryanto melaporkan kehilangan sepeda motor pada Minggu, 5 Mei 2024, sekitar pukul 09.00 WIB, di samping kiri Ruko Oke Fitness, Ruko Metland Transyogi.

Sementara Raihan Ahmad melaporkan kehilangan sepeda motor pada Minggu, 12 Mei 2024, sekitar pukul 10.30 WIB, di depan Ruko Cofe Fortune, Metland Transyogi.

Setelah mendapatkan laporan, unit Reskrim Polsek Cileungsi melakukan penyelidikan dan berhasil mengidentifikasi ciri-ciri serta identitas pelaku.

Pada Senin, 20 Mei 2024, sekitar pukul 17.00 WIB, tersangka berhasil ditangkap di parkiran RS Hermina Cileungsi.

Baca juga:  Keberhasilan Polsek Cileungsi Menyerahkan Anak Laki-laki yang terpisah dari orang tuanya , penuh Haru dan Apresiasi Pihak OrangvTua Kepada Kepolisian 

Barang bukti yang diamankan dari tersangka meliputi satu unit sepeda motor Honda Beat warna biru hitam dengan nomor polisi F-3555-FHO, satu unit sepeda motor Honda Scoopy warna merah hitam dengan nomor polisi AE-3304-DC

Serta satu buah kunci leter T, sebelas mata kunci leter T, satu buah magnet buka tutup rumah kunci, dan satu buah HP merk OPPO.

Modus operandi yang digunakan oleh tersangka adalah dengan mengambil sepeda motor menggunakan kunci leter T dan mata kuncinya saat kendaraan ditinggal oleh pemilik

Baca juga:  Polsek Ciampea Lakukan Olah TKP Dan Investigasi Terkait Penemuan Pria Tewas dengan Luka di Kepala, Diduga Korban Pencurian di Ciampea

Akibat kejadian tersebut, korban mengalami kerugian sekitar Rp 40.000.000,-. (Empat puluh juta rupiah).

Tersangka kini menjalani pemeriksaan lebih lanjut di Polsek Cileungsi untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya dan dijerat dengan Pasal 363 KUHPidana tentang pencurian dengan pemberatan.

Kapolsek Cileungsi menegaskan komitmennya untuk terus memberantas tindak kejahatan di wilayah hukum Polsek Cileungsi dan mengimbau masyarakat untuk selalu waspada serta segera melaporkan jika menemukan tindakan mencurigakan

Sumber :Humas Polres  Bogor

Latest

Polsek Cibinong Tindak Lanjutti Adanya Berita Dugaan Pungli Berupa Outing Class Di SMPN Wilayah Cibinong Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Kapolsek Cibinong Tindak Lanjutti Adanya...

Polres Bogor Gelar Patroli KRYD Gabungan Stakeholder Terkait Cipta Konsisi Jaga Keamanan Wilayah Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Polres Bogor melaksanakan Patroli Gabungan...

Kelurahan Babakan Pasar RW 09 Gelar Kerja Bakti dan Berbagai Kegiatan Sosial

Kota Bogor | Mata Pena News - Warga Kampung...

HUT ke-17 Partai Gerindra: Momentum untuk Perkuat Kebersamaan dan Membangun Indonesia yang Lebih Maju

  Bogor | Mata Pena News - Hut Ke -...

Newsletter

Don't miss

Polsek Cibinong Tindak Lanjutti Adanya Berita Dugaan Pungli Berupa Outing Class Di SMPN Wilayah Cibinong Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Kapolsek Cibinong Tindak Lanjutti Adanya...

Polres Bogor Gelar Patroli KRYD Gabungan Stakeholder Terkait Cipta Konsisi Jaga Keamanan Wilayah Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Polres Bogor melaksanakan Patroli Gabungan...

Kelurahan Babakan Pasar RW 09 Gelar Kerja Bakti dan Berbagai Kegiatan Sosial

Kota Bogor | Mata Pena News - Warga Kampung...

HUT ke-17 Partai Gerindra: Momentum untuk Perkuat Kebersamaan dan Membangun Indonesia yang Lebih Maju

  Bogor | Mata Pena News - Hut Ke -...

Di HUT Ke -17 Partai Gerindra ,Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto : Saya Presiden yang Turunkan Harga

Kabupaten Bogor | Mata Pena News - Presiden Republik...

Polsek Cibinong Tindak Lanjutti Adanya Berita Dugaan Pungli Berupa Outing Class Di SMPN Wilayah Cibinong Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Kapolsek Cibinong Tindak Lanjutti Adanya Berita Dugaan Pungli Berupa Outing Class Di SMPN Wilayah Cibinong. Polsek Cibinong yang melakukan pengecekan...

Polres Bogor Gelar Patroli KRYD Gabungan Stakeholder Terkait Cipta Konsisi Jaga Keamanan Wilayah Kabupaten Bogor

  Mata Pena News - Polres Bogor melaksanakan Patroli Gabungan KRYD pada Sabtu malam (15/2) guna memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan yang...

Kelurahan Babakan Pasar RW 09 Gelar Kerja Bakti dan Berbagai Kegiatan Sosial

Kota Bogor | Mata Pena News - Warga Kampung RW 09, Kelurahan Babakan Pasar, Kecamatan Bogor Tengah, menggelar kegiatan kerja bakti dan berbagai aksi...

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini